Buat CV ATS Perlu Pakai Foto Gak Sih?
- 25 April 2025

“Aku Gak Cantumin Foto di CV ATS-ku, Gapapa, kan?”
Pada dasarnya, sistem ATS nggak bisa membaca format foto, loh! Jadi tenang aja, jika kamu nggak mencantumkan foto, penilalan kamu juga nggak akan berkurang!
Kamu bisa lebih memperhatikan data diri, skill, serta pengalaman yang kamu cantumkan di CV kamu YGY
“Berarti CV ATS Gak Boleh Pake Foto, Ya?”
Bukan gitu, gengs~ Nggak ada salahnya juga kok untuk memasukkan foto kamu ke dalam CV ATS!
Terlebih jika kamu akan melamar atau mengirimkan CV ke pekerjaan yang membutuhkan kamu untuk memperlihatkan penampilan!
"Jadi, Mending Pake Foto atau Enggak, Nih?"
Penggunakan foto di CV ATS itu sifatnya optional yaa! Jadi, kamu bisa menggunakan kedua jenis CV ATS tersebut!
Tapi, ada baiknya jika kamu melibat kembali persyaratan dari pekerjaan yang kamu lamar, ya! Karena terdapat beberapa perusahaan atau posisi yang memerlukan foto kamu di CV.
- Sumber : Pusat Karir Universitas Trisakti
- Penulis : CDC USAKTI
Artikel Terkini
Buat CV ATS Perlu Pakai Foto Gak Sih?
- 25 April 2025
Tips & Contoh Deskripsi Diri di CV ATS Friendly!
- 26 Maret 2025
Tips Mengatasi Jobdesk yang Terlalu Banyak!
- 14 Maret 2025
5 Pekerjaan Online yang Cocok untuk Mahasiswa!
- 07 Maret 2025