Procedure for Member Mitra Kerja

Terimakasih atas kepercayaannya untuk melakukan kerjasama publikasi info lowongan melalui UPT Pusat Karir Universitas Trisakti. Bagi perusahaan yang berminat untuk mendapatkan informasi maupun layanan publikasi iklan lowongan serta program magang, kegiatan rekrutmen kampus, dan/atau berpartisipasi dalam UPT Pusat Karir Universitas Trisakti berikut prosedurnya :

  1. Mengisi Form Pendaftaran dengan mengklik -> ( FORM PENDAFTARAN )
  2. Membuat surat permohonan kerjasama yang ditujukan kepada Richy Wijaya W., S.E., M.M. C.R.A., C,R,P., C.I.F.M selaku Kepala UPT Pusat Karir Universitas Trisakti
  3. Menyiapkan Logo dan Profil Perusahaan (guna diupload saat memposting informasi di website)
  4. Melampirkan poster iklan dalam bentuk JPG untuk dipublikasikan pada sosial media UPT Pusat Karir Universitas Trisakti
  5. Info lebih lanjut dapat menghubungi UPT Pusat Karir Universitas Trisakti 021-5663232 ext. 8122 email: gangni@trisakti.ac.id / pusatkarir@trisakti.ac.id

 

Manfaat menjadi Member Mitra Kerja UPT Pusat Karir Universitas Trisakti :

  1. Kerjasama antara Universitas dan Mitra Kerja dapat saling menguntungkan
  2. Mendapatkan akses langsung memposting informasi yang dibutuhkan melalui website (setelah menjadi member mitra kerja)
  3. Perusahaan dapat mengadakan kegiatan Campus Recruitment / Campung Hiring.
  4. Memudahkan perusahaan untuk mendapatkan calon karyawan sesuai dengan persyaratan yang diminta
  5. Memudahkan bagi perusahaan untuk informasi pemasangan iklan terkait posisi serta kuota yang tersedia

 

Terima kasih.

--------------------------------------------------------------------------------------

Chat via Whatsapp